By Ayah Manjel
Ada beberapa penyebab menurunnya nafsu makan pada anak, diantaranya :
- Cacingan.
Solusi :- Berikan obat cacing.
Jika menggunakan herbal, maka buatlah ramuan berikut:
Bahan:- Biji papaya 1 sdm yang sudah dihaluskan (keringkan dulu).
- Biji buah delima 1 sdm yang sudah dihaluskan (keringkan dulu).
- Air perasan wortel 2 gelas.
- Air santan 2 gelas.
- Temulawak 1 ons.
- Gula merah secukupnya.
- Campurkan semua bahan, panaskan selama 30 menit tetapi jangan sampai mendidih.
- Berikan 1 gelas pagi dan sore selama 3 hari berturut-turut.
- Usus naik.
Solusi :- Bisa dibawa ke tukang urut atau herbal yang sudah profesional.
Kekurangan vit B, Vit C dan Zinc.
- Konsumsi Romansa.
- Buat ramuan herbal :
- Kunyit 1 ons.
- Temulawak 1 ons.
- Temuireng ½ ons.
- Daun kelor 1 ons.
- Gula merah 4 ons.
- Air 1 liter.
Dosis :- Romansa ¼ gelas.
- Ramuan herbal ¼ gelas.
- Balita : 20 tetes.
Cara pakai :- Minum pagi, sore selama seminggu.
Dengan mengkonsumsi ramuan tersebut insya Alloh nafsu makan anak menjadi bertambah, kecerdasan bertambah dan lebih tahan terhadap segala penyakit.
Semoga bermanfaat
Salam sehat
Salam Revo
Catatan : Bisa untuk dewasa
Posting Komentar
Blogger Facebook